Pendidikan kewarganegaraan Dan Anti Korupsi

Thumb

Rating

4.5 (16)

Live

Youtube

Deskripsi Kelas

Mata Kuliah Membahas  Ideologi  Pancasila ,  Hak Dan Kewajiban  Warga Negara , Demokrasi , Geopolitik, Hak Asasi Manusia, Landasan  Ketahanan Nasional, Wawasan Nusantara serta Pendidikan Anti Korupsi

Mahasiswa dapat mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta menjelaskan tentang latar belakang, historis , kultural, yuridis dan filosofi Pendidikan Pancasila dan tujuan nasional dan tujuan Pendidikan pancasila

LANDASAN HUKUM DAN SEJARAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

Mahasiswa dapat mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta menjelaskan tentang pancasila sebagai sejarah perjuangan bangsa indonesia, masa kejayaan nasional dan masa melawan penjajah, arti prokalamasi kemerdekaan, cara mempertahankan dan mengisi kemerdekaan

pancasila dalam perpektif sejarah perjuangan bangsa indonesia

Mahasiswa dapat, mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta paham dengan Latar Belakang Tujuan Pendidikan Pacasila, Pancasila dalam Sejarah Perjuangan Bangsa, Pancasila Sebagai Dasar NKRI

Pancasila sebagai dasar negara republik indonesia

mahasiswa dapat mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta menjelaskan tentang pancasila sebagai nilai dasar kehidupan bangsa dan negara republik indonesi

pancasila sebagai nilai dasar kehidupan bangsa dan negara republik indonesia

mahasiswa dapat mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta menjelaskaN tentang pancasila sebagai etika politiK

Etika Politik dan Etika Ekonomi

mahasiswa dapat mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta menjelaskan tentang Pancasila sebagai ideologi negara, pengertian ideologi, karakteristik dan makna ideologi bagi negara

Ideologi Pancasila Ideologi Pancasila Ideologi Pancasila Ideologi Pancasila

mahasiswa dapat mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta menjelaskan Ideologi LIBERALISME, MARXISME, LENINISME, KOMUNISME, FASISME

Ideologi LIBERALISME, MARXISME, LENINISME, KOMUNISME, FASISME