2A318I23 Pemrograman Berorientasi Object 20201

Thumb

Rating

4.5 (16)

Live

Youtube

Deskripsi Kelas


?Mahasiswa dapat menjelaskan dan menerapkan pengkodean dengan pemrograman berorientasi object sesuai soal UAS

Ujian Akhir Semester
Materi pertemuan 1 - 15

?Diharapkan Mahasiswa Mampu dan dapat memahami serta mengerti mengenai Graphical User Interface(GUI).
?Diharapkan mahasiswa dapat menerapkan penggunaan berbasis Grafical User Interface dalam membangun aplikasi pemrograman.

Pengantar GUI

?Diharapkan Mahasiswa Mampu dan dapat memahami serta mengerti mengenai >?Diharapkan Mahasiswa Mampu dan dapat memahami serta mengerti mengenai Interface.
?Diharapkan mahasiswa dapat menerapkan penggunaan

Interface dan Class

?Setelah menyelesaikan pada bab ini diharapkan mahasiswa mampu memahami apa yang menjadi konsep dalam pemrograman ini yaitu : mampu menerapkan pemrograman dengan menggunakan konsep pengkapsulan, Pewarisan dan Polymorphis.

Pengkapsulan, Pewarisan dan Polymorphis

?Diharapkan Mahasiswa memahami dan dapat mendifiniskan serta menjelaskan Array.
?Diharapkan Mahasiswa mampu dan dapat mendeklarasikan Array dengan benar.
?Diharapkan Mahasiswa mampu menerapkan deklarasi tersebut dapam pembuatan programnya baik yang

Array Tunggal, array manejemuk atau berdimensi

?Mahasiswa mengerti dan mampu memahami tentang pengulangan dalam pemrograman java bluej.
?Mahasiswa diharapkan mampu memahami struktur pengulangan dengan menggunakan for dan while.
?Mahasiswa Mampu Mengimplementasikan Pengulangan dalam Pemrograman J

Perulangan / Loop
Nested Loop

?Mahasiswa mengerti dan mampu memahami tentang percabangan dalam pemrograman java bluej.
?Mahasiswa diharapkan mampu memahami struktur percabangan majemuk dengan switch-case dan cara menggunakannya dalam pemrograman.
?Mahasiswa Mampu Mengimplementas

Percabangan Bag Ke-2 Switch - Case

-Mahasiswa mampu menyelesaikan soal UTS

-.Ujian Tengah Semester
Materi pertemuan 1-7

?Mahasiswa mengerti dan mampu memahami tentang percabangan dalam pemrograman java bluej.
?Mahasiswa diharapkan mampu memahami struktur percabangan if-else dan cara menerapkannya dalam pemrograman
?Mahasiswa Mampu Mengimplementasikan Percabangan dala

Percabangan Bag Ke-1 If - Else

-Setelah Menyelesaikan pada bab ini Mahasiswa diharapkan mampu mengetahui dan mencoba mengambil input data pada keyboard sebagai input pada skrip program yang dibuat.

Input data dari Keyboard

Mahasiswa diharapkan mampu mengenal dan memahami jenis-jenis operator pada pemrograman Java beserta cara penggunaannya

Macam Operator dalam java blueJ

- Setelah menyelesaikan pada pertemuan ini diharapkan mahasiswa mampu dan dapat memahami strukutur penulisan serta gaya penulisan dalam java-bluej.
- Mampu memahahi dan dapat menerapkan type data dan variabel dalam java-bluej sehingga dapat mengimpleme

Struktur Java dan Gaya Penulisan

-diharapakan mahasiswa dapat menjelaskan tentang sejarah java dan apa saja yang harus di apa yang harus di persiapkan sebelum praktikum bahasa java dengan bluej
-diharapkan mahasiswa mampu mengistallasi software pendukung yang digunakan dalam pembahasa

Pengatar Java
Installasi Software dan BlueJ

-Mahasiswa mengerti dan mampu memahami tentang perkembangan pemrograman yang ada serta mampu membedakan teknik pemrograman
-Mahasiswa mampu dan paham untuk memilih salah satu teknik yang terbaik dalam penerapannya ke dalam membangun sebuah program

Kongtrak kuliah
Paradigma dan konsep pemrograman Berorientasi Objek (PBO)